Telegram Group & Telegram Channel
Dunia bukan surga yang memiliki kesempurnaan. Allah Subhanahu wa Ta’ala berkehendak menetapkan untuk menghimpun dua perkara yang berlawanan di alam dunia ini. Yaitu kebaikan dan kejahatan, kedamaian dan kerusakan, kesenangan dan kesedihan, kepuasan dan kekecewaan, kebahagiaan dan penderitaan, sakit dan sehat, tangis dan tawa, itulah dia isi dunia.

Dunia adalah kesenangan yang menyusahkan dan menyibukkan, kehidupan dunia penuh dengan risiko, penuh keanekaragaman, banyak bercampur dengan kekeruhan dan sarat dengan kepayahan dan keletihan.

Maka perkara yang harus kita sadari adalah tentu tak selamanya anak membuat kita tersenyum bahagia. Adakalanya mereka juga membuat hati kita sesak dan kecewa. Karena mereka adalah ujian bagi kita. Dengan mengetahui hakikat ini tentunya kita bisa lebih mengendalikan diri, tidak larut dalam kekecewaan dan tenggelam dalam amarah.

Maka Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam mengatakan:

أَلَا إِنَّ الدُّنْيَا مَلْعُونَةٌ مَلْعُونٌ مَا فِيهَا إِلَّا ذِكْرُ اللَّهِ وَمَا وَالَاهُ وَعَالِمٌ أَوْ مُتَعَلِّمٌ

“Ketahuilah sesungguhnya dunia itu terlaknat dan terlaknat pula apa-apa yang ada di dalamnya kecuali dzikrullah, apa-apa yang mendekatkan diri kepada Allah Subhanahu wa Ta’ala, dan orang yang berilmu, serta orang yang menuntut ilmu.” (HR. Tirmidzi dan Ibnu Majah)

Sabda Nabi ini bahwa dunia terlaknat adalah dijauhkan dari rahmat Allah Subhanahu wa Ta’ala. Maka sabda Nabi “apa yang mendekatkan diri kepada Allah” yaitu amal shalih dan ketaatan. Oleh karena itu jika kita ingin bahagia terima dan hadapi dunia ini apa adanya



tg-me.com/fiqihwanitaofficial/13377
Create:
Last Update:

Dunia bukan surga yang memiliki kesempurnaan. Allah Subhanahu wa Ta’ala berkehendak menetapkan untuk menghimpun dua perkara yang berlawanan di alam dunia ini. Yaitu kebaikan dan kejahatan, kedamaian dan kerusakan, kesenangan dan kesedihan, kepuasan dan kekecewaan, kebahagiaan dan penderitaan, sakit dan sehat, tangis dan tawa, itulah dia isi dunia.

Dunia adalah kesenangan yang menyusahkan dan menyibukkan, kehidupan dunia penuh dengan risiko, penuh keanekaragaman, banyak bercampur dengan kekeruhan dan sarat dengan kepayahan dan keletihan.

Maka perkara yang harus kita sadari adalah tentu tak selamanya anak membuat kita tersenyum bahagia. Adakalanya mereka juga membuat hati kita sesak dan kecewa. Karena mereka adalah ujian bagi kita. Dengan mengetahui hakikat ini tentunya kita bisa lebih mengendalikan diri, tidak larut dalam kekecewaan dan tenggelam dalam amarah.

Maka Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam mengatakan:

أَلَا إِنَّ الدُّنْيَا مَلْعُونَةٌ مَلْعُونٌ مَا فِيهَا إِلَّا ذِكْرُ اللَّهِ وَمَا وَالَاهُ وَعَالِمٌ أَوْ مُتَعَلِّمٌ

“Ketahuilah sesungguhnya dunia itu terlaknat dan terlaknat pula apa-apa yang ada di dalamnya kecuali dzikrullah, apa-apa yang mendekatkan diri kepada Allah Subhanahu wa Ta’ala, dan orang yang berilmu, serta orang yang menuntut ilmu.” (HR. Tirmidzi dan Ibnu Majah)

Sabda Nabi ini bahwa dunia terlaknat adalah dijauhkan dari rahmat Allah Subhanahu wa Ta’ala. Maka sabda Nabi “apa yang mendekatkan diri kepada Allah” yaitu amal shalih dan ketaatan. Oleh karena itu jika kita ingin bahagia terima dan hadapi dunia ini apa adanya

BY @fiqihwanita_


Warning: Undefined variable $i in /var/www/tg-me/post.php on line 280

Share with your friend now:
tg-me.com/fiqihwanitaofficial/13377

View MORE
Open in Telegram


@fiqihwanita_ Telegram | DID YOU KNOW?

Date: |

What is Telegram Possible Future Strategies?

Cryptoassets enthusiasts use this application for their trade activities, and they may make donations for this cause.If somehow Telegram do run out of money to sustain themselves they will probably introduce some features that will not hinder the rudimentary principle of Telegram but provide users with enhanced and enriched experience. This could be similar to features where characters can be customized in a game which directly do not affect the in-game strategies but add to the experience.

How Does Bitcoin Mining Work?

Bitcoin mining is the process of adding new transactions to the Bitcoin blockchain. It’s a tough job. People who choose to mine Bitcoin use a process called proof of work, deploying computers in a race to solve mathematical puzzles that verify transactions.To entice miners to keep racing to solve the puzzles and support the overall system, the Bitcoin code rewards miners with new Bitcoins. “This is how new coins are created” and new transactions are added to the blockchain, says Okoro.

@fiqihwanita_ from us


Telegram @fiqihwanita_
FROM USA